Home » Posts tagged with "Breathwork"
Barang Termahal dan Terpenting tetapi Tersedia Gratis untuk Diberi dan Diterima itu apa?
Banyak orang saya tanyakan ini saat ada kelas-kelas yang saya ajarkan tentang “budaya Melanesia” di berbagai tempat. Terutama saat memasuki menit-menit untuk kegiatan “Breathwork” dengan modalitas Breath of Bliss, saya selalu tanyakan hal-hal seperti ini, untuk menjadi bahan renungan sebelum dan sepanjang upacara “breatwork”.
Breathwork yang diselenggarakan dengan...
Apa yang Hati Saya Sungguh-Sungguh Rindukan Adalah….
Yang hari-hari saya sungguh-sungguh rindukan adalah…
Pernytaan ini sering keluar terutama pada saat saya mengikuti kegiatan-kegiatan “breathwork”. Sebelum memasuki “upacara” breathwork, ritual ini dimulai dengan kegiatan-kegiatan melotot ke mata, dan kemudian bertatap muka dengan satu sama lain, kemudian ada saatnya kita melakukan “sharing”, menyampaikan...
Yang Terjadi dalam breathwork adalah sebuah “Ceremony” (2)
Yang terjadi dalam breathwork sebagai sebuah “upacara” sudah saya ulas dalam dua tulisan sebelumnya, dan kini saya mau lanjut ke catatan ketiga. Dalam dua artikel sebelumnya saya ulas tentang proses “Eye-Gazing” dan penjelasan keseluruhan kegiatan yang akan terjadi, yang dalam teori disebut “background”, memberikan latar-belakang kegiatan upacara.
Dalam tulisan lainnya...
Yang Terjadi dalam breathwork adalah sebuah “Ceremony” (1)
Yang terjadi dalam breathwork adalah sebuah “Ceremony” atau upacara. Dalam artikel sebelumnya kita ulas tentang proses “Eye Gazing”, atau melihat sekeliling dan memberikan nafas kepada dua tiga orang di sebelah kiri dan kanan sambil memperhatikan perasaan apa saja yang muncul saat kita melakukannya.
Setelah proses “eye-gazing” berlalu, maka upacara “breathwork”...
Yang Terjadi dalam breathwork adalah sebuah “Ceremony”
Yang terjadi dalam breathwork hanyalah sebuah “ceremony” dan dalam upacara itu terdapat berbagai kegiatan atau ritual yang berlangsung. yang kalau dipelajari oleh banyak masyarakat adat di dunia, akan terkagum-kagum, karena kegiatan ini saya beri nama sebuah “Teknologi Rohani” (Spiritual Technology), bukan sekedar aplikasi, atau program, tetapi ini merupakan sebuah teknologi...
Identify the Two Fundamental Choices in Life: Love and Fear
Identify the Two Fundamental Choices in Life: Love and Fear (temukan dua pilihan fundamental dalam hidup: Cinta dan Takut)
When we love, we expand, open and let go. When we fear, we contract get tense and close down. Breath of Bliss is a medium to explore this contraction and expansion without judgement.
(Pada saat kita men-cinta-i, atau di-cintai, atau dalam cinta, kita mengembang, terbuka dan...
Bali Spirit Festival: Micro-Cosmic Orbit dalam Breathwork
Functional % Governor Channels for Micro-Cosmic Orbit
Bali Spirit Festival 2017 memberikan kepada saya banyak hal seperti telah saya uraikan dalam blog ini, maupun blog yang lain seperti blog Universal Tao Indonesia, Universal Tao Melanesia dan lainnya yang saya kelola.
Seperti saya sebutkan dalam Universal Tao Indonesia bahwa pelatihan yang saya jalani selama beberapa tahun terakhir di Tao Garden...
Melotot Mata ke Mata: Haram di Tanah Papua, Halal di Bali Spirit Festival
Melotot mata ke mata, baik itu antara laki-laki dengan laki-laki atau laki-laki dengan perempuan atau perempuan dengan perempuan, tua dengan muda, adalah salah dua kegiatan yang saya anggap paling menantang untuk saya lakukan di dalam Bali Spirit Festival dan kegiatan-kegiatan ikutan dalam even breathwork.
Dalam kesimpulan, saat pertama saya lihat mereka lakukan ini, saya katakan begitni
Ini proses...