Indonesia Stop Bahas Soal Muslim Rohingnya, “Urus Saja Negeri Kalian” Kata Suu Kyi

by
7 years ago

Indonesia Stop Bahas Soal Muslim Rohingnya, Urus Saja Negeri Kalian Kata Suu KyiMiliter Myanmar kembali terlibat bentrok dengan militan Muslim Rohingya. Akibatnya, ribuan penduduk etnik Rohingya terdampar di perbatasan karena menghindari kekerasan dan konflik yang terus berlanjut. Peristiwa itu memancing simpati dari dunia Internasional.

Pahlawan demokrasi Myanmar, Aung San Suu kyi, mengaku terganggu dengan sikap negara lain terkait masalah yang menimpa Muslim Rohingya di Rakhine. Suu Kyi menganggap beberapa negara terlalu ikut campur atas masalah yang terjadi di negaranya.“Publik Indonesia selalu mengganggu kami. Mereka seakan lebih tahu tentang kondisi yang terjadi di sini, ,” kata Suu Kyi, dalam sebuah pernyataan seperti dilansir BBC.Peraih Nobel Perdamaian itu terlihat naik pitam saat ditanya tentang Muslim Rohingya yang jadi sasaran kekerasan di Myanmar.

“Kami hanya ingin orang-orang di Indonesia tutup mulut dan diam. Stop pembahasan mengenai Muslim Rohingya. Urus saja negeri kalian. Karena kalian tak berhak mengatur hidup kami,” kata Suu Kyi.Suu Kyi menuai kritikan dari masyarakat internasional karena tidak mengecam kekerasan dan pembunuhan terhadap masyarakat Muslim Rohingya yang tanpa kewarganegaraan. Kelompok Buddha radikal pimpinan Wirathu yang disebut sebagai salah satu provokator dalam kekerasan itu.

Source: https://www.gosumbar.com/ 

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Latest from Blog

NA-Genetics-Evolution-Concept-Art
Arizona State University scientists studied genetic variation in the water flea Daphnia pulex, finding that natural selection on individual genes fluctuates significantly over time, even in stable environments. This research suggests that ongoing genetic variation helps species remain adaptable to future environmental changes, challenging traditional views on natural selection.

Don't Miss

Kisah Sedih dan Derita dari Papua – Kepada Saudara-Saudara Di Seluruh Indonesia dan Seluruh Dunia

Shalom! Melalui surat terbuka ini, saya menyampaikan terima kasih banyak kepada Saudara-saudara

Utang Luar Negeri RI Capai 413,4 Miliar Dolar AS

JAKARTA, SATUHARAPAN.COM – Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia meningkat pada akhir Agustus